Postingan

SEPTEMBER HITAM!!!

Gambar
  September Hitam, sebuah Pengingat Peristiwa Kelam HAM di Bulan September Kabar Latuharhary - Sejumlah peristiwa kelam hak asasi manusia di Bulan September dari masa ke masa masih nyata dalam ingatan bangsa ini, dan mengingatkan negara untuk memenuhi tanggung jawabnya. Mulai dari tragedi pembantaian 1965-1966, tragedi Tanjung Priok 1984, tragedi Semanggi II 1999, Pembunuhan Munir 2004, hingga brutalitas aparat dalam aksi Reformasi Dikorupsi yang baru saja terjadi 2019 lalu. Peristiwa yang terjadi di Bulan September tersebut kemudian oleh KontraS disebut sebagai September Hitam. Kegiatan yang merupakan rangkaian diskusi  online  September Bulan Perjuangan seri ke-2 ini diadakan oleh Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) Universitas Jenderal Soedirman, Purwokerto. Penuntasan kasus-kasus pelanggaran HAM berat yang belum menemui titik terang dan hutang Pemerintah untuk keadilan kepada keluarga korban menjadi latar belakang diadakannya diskusi  online  ini. Momentum September Hitam ini seharusny

Kuliner Khas Jawa Barat

Gambar
  KULINER KHAS JAWA BARAT 1. Lotek Sekilas, saat melihat lotek pasti akan terlihat mirip dengan nasi pecel yang berasal dari Jawa Timur. Namun, apabila anda memperhatikan dengan lebih seksama, maka akan ada beberapa perbedaan yang bisa ditemukan. 2. Batagor Makanan khas Jawa Barat berikutnya yaitu batagor. Batagor atau bakso tahu goreng merupakan salah satu makanan khas Jawa Barat yang sangat populer dan digemari oleh banyak orang di seluruh Indonesia.  3. Seblak Seblak merupakan salah satu makanan khas Jawa Barat yang popularitasnya tidak perlu diragukan lagi. Makanan yang berasal dari kota kembang ini terbuat dari campuran bumbu cikur (kencur) dengan beraneka ragam isian seperti kerupuk basah, mi instan, snack frozen, bakso, dan lain-lain. 4. Dodol Garut Sesuai dengan namanya, camilan tradisional ini berasal dari Garut, Jawa Barat. Bahan utama dalam pembuatan dodol yaitu tepung ketan, gula merah, dan santan. Beberapa pengusaha juga menambahkan beberapa varian rasa seperti cokelat, st

Oknum anggota polri yang diduga terlibat kasus asusila abg 16thn ditetapkan sebagai tersangka

Gambar
  Oknum Anggota Polri yang Diduga Terlibat Kasus Asusila ABG 16 Tahun Ditetapkan Sebagai Tersangka bandung. Kepala Kepolisian Daerah (Kapolda) Sulawesi Tengah Irjen Pol Agus Nugroho menyebutkan pihaknya telah menetapkan MKS yang merupakan oknum anggota Polri sebagai tersangka dalam kasus  persetubuhan anak di bawah umur . "Kami tetapkan sebagai tersangka malam ini, selanjutnya diperiksa dengan status tersangka dan kemudian langsung ditahan," kata Kapolda Sulteng Irjen Pol Agus Nugroho, seperti dilansir Antara. Kapolda menjelaskan penetapan tersangka tersebut berdasarkan hasil pemeriksaan terhadap MKS yang dilakukan polisi sejak Rabu (31/5). MKS merupakan salah satu dari 11 orang yang dilaporkan korban RO (15). "Memang mekanismenya kami tetapkan tersangka dan memeriksa sebagai tersangka sehingga langsung ditahan di Mapolda bersama tersangka lainnya," terangnya. Agus mengemukakan MKS merupakan anggota Polri berpangkat Ipda di Polres Parigi Moutong dan telah dinonjobka

Wisata Kota Bandung

Gambar
 WISATA KOTA BANDUNG Kampung Cai Ranca Upas Kampung Cai Ranca Upas adalah salah satu tempat wisata paling menarik di Ciwidey, Selain punya area perkemahan yang cantik, Kampung Cai Ranca Upas juga punya penangkaran Rusa  yang menyenangkan untuk dikunjungi. Selain itu juga ada berbagai permainan outbound yang bisa kamu coba di sana bersama keluarga. Lembang Park & Zoo Terletak di Jl. Kolonel Masturi No. 171, Sukajaya, Lembang, Kabupaten Bandung Barat, Jawa Barat, Lembang Park & Zoo enggak hanya merupakan kebun binatang di mana para pengunjung bisa bertemu dan mengenal berbagai satwa, tapi juga menjadi tempat wisata rekreasi yang menyenangkan. Farmhouse Lembang Farmhouse Lembang adalah tempat wisata di area Lembang yang menawarkan pengalaman unik, theme park bergaya Eropa, selain bangunan-bangunannya yang bergaya Belanda, kamu pun bisa mengenakan kostum tradisional ala Belanda yang lucu. Spot fotonya banyak, dan ada restoran juga di mana kamu bisa menikmati susu yang jadi jagoan u

Olahraga

Gambar
OLAHRAGA PENGERTIAN Olahraga merupakan aktivitas fisik yang disengaja dan direncanakan mulai dari arah, tujuan, waktu, dan lokasinya. dalam kehidupan bersosial, olahraga merupakan suatu fenomena sekaligus bentuk ekspresi manusia. O lahraga dapat dilakukan secara individu maupun beregu.  Renang adalah  salah satu olahraga di cabang akuatik yang sangat populer dimana gerakannya murni dilakukan di dalam air dan membutuhkan koordinasi gerak hampir seluruh bagian tubuh. Sehingga olahraga ini kemudian memberi banyak manfaat karena memang menuntut seluruh bagian tubuh untuk bergerak.  JENIS-JENIS OLAHRAGA 1. BULU TANGKIS Bulu tangkis adalah bagian olahraga raket yang dimainkan oleh dua pemain lawan (tunggal) atau dua pasangan lawan (ganda), yang mengambil posisi pada bagian berlawanan dari lapangan persegi panjang yang dibagi oleh jaring. Para pemain mencetak poin dengan memukul kok dengan raket mereka sehingga melewati net dan mendarat di setengah lapangan lawan mereka. Rally berakhir setela